Panta Bandealit jember yang teletak diantara Kab. Banyuwangi dan Kab. Jember , Jawa Timur yang termasuk dalam wilayah Taman Nasional Meru Pantai ini memiliki banyak keindahan dan pesona yang spektakuler . Selain keindahan dan pesonanya disini juga terdapat Penangkaran Rusa dan juga Green House Anggrek , ada bermacam macam jenis bunga anggrek yang bisa dinikmati , khususnya bagi pecinta bunga anggrek dan para fotografer yang gemar mengoleksi foto , karena bunga anggrek disini bisa dibilang unik dan tidak bisa dijumpai ditempat lain . dan terlebih lagi disaat sore hari menjelang petang anda disuguhi kumpulan rusa yang pulang menuju habitatnya.
Pantai ini sangat cocok bagi anda yang ingin bersantai dengan keluarga , karena disini banyak wisata yang aman dan ramah bagi keluarga dan juga suasana khas Pantai Bandealit yang tenang dan jauh dari keramaian kota . ada beberapa wisata yang bisa anda nikmati seperti bodysurfing atau kano , anda bisa menyewa peralatan ke pengelola yang ada disana karena ombak yang cukup tenang dan tidak terlalu besar.
Goa Jepang yang bisa detemui di jalan Menuju Panta Bandealit
Goa ini konon digunakan untuk perlindungan oleh orang orang pribumi saat diserang oleh musuh pada jaman saat sebelum kemerdekaan dahulu.
No comments:
Post a Comment